Google

Monday, September 17, 2007

Tahukah Anda?

Perkembangan dan Penyebaran Tumor

Kanker paru-paru dimulai ketika lapisan sel epitel yang berhubungan dengan pernafasan mulai tumbuh tak terkendali. Sel ini menyerbu jaringan membentuk suatu massa yang disebut tumor, dan ketika mengeras ia menjadi carcinoma. Sel kanker kemudian menembus darah dan kelenjar getah bening untuk dibawa ke seluruh tubuh yang sebelumnya tidak bisa mereka lewati. Pada titik ini, mereka berhenti dan membentuk tumor. Metastasis, penyebaran kanker dari lokasi asalnya ke bagian lain dari tubuh, merupakan karakteristik paling merusak dari penyakit kanker.




Sumber :Microsoft Encarta Encyclopedia 2006